
BAKUMSU sangat menyayangkan terjadinya berbagai rangkaian kerusuhan dan kekerasan di Jakarta pada 21 sampai 22 Mei yang lalu. Kerusuhan dan kekerasan diawali dengan aksi penolakan dari hasil pemilu yang telah berlangsung. Sebagaimana diberitakan luas di berbagai media massa, terdapat 8 orang meninggal dunia, ratusan mengalami luka-luka, puluhan gedung… Selengkapnya »Usut Tuntas Kerusuhan dan Kekerasan Jakarta