Skip to content
Home » PERS RELEASE » Page 6

PERS RELEASE

Siaran Pers Jatam Kaltim dan Warga Dairi Serahkan Jawaban Atas Keberatan Kementerian ESDM: Kementerian ESDM Tidak Memiliki Itikad Baik untuk Mendukung Transparansi [Jakarta, 29 Maret 2022] – Jaringan Advokasi Tambang (JATAM) Kaltim dan warga Dairi selaku termohon keberatan (sebelumnya pemohon) mengajukan jawaban atas permohonan keberatan… Read More »Jatam Kaltim dan Warga Dairi Serahkan Jawaban Atas Keberatan Kementerian ESDM: Kementerian ESDM Tidak Memiliki Itikad Baik untuk Mendukung Transparansi

Jatam Kaltim dan Warga Dairi Serahkan Jawaban Atas Keberatan Kementerian ESDM: Kementerian ESDM Tidak Memiliki Itikad Baik untuk Mendukung Transparansi

Komisi Informasi Pusat Kabulkan Gugatan Warga Terdampak tambang DPM terhadap ESDM Mengenai Keterbukaan Informasi Publik (Medan,20 Januari) Komisi Informasi Pusat (KIP) memutus sengketa informasi antara Serli Siahaan selaku pemohon melawan Kementerian ESDM, sehubungan dengan kontrak karya dan status operasi produksi terbaru pertambangan PT Dairi Prima… Read More »Komisi Informasi Pusat Kabulkan Gugatan Warga Terdampak Tambang DPM Terhadap ESDM Mengenai Keterbukaan Informasi Publik

Komisi Informasi Pusat Kabulkan Gugatan Warga Terdampak Tambang DPM Terhadap ESDM Mengenai Keterbukaan Informasi Publik

Terhadap Masyarakat Adat Natumingka Mangkir Dari Panggilan, Polda Sumut Harus Lebih Profesional Dan Imparsial Demi Pemenuhan Keadilan Korban Ditreskrimum Kepolisian Daerah Sumatera Utara saat ini sedang melakukan penyelidikan terkait dugaan tindak pidana kekerasan terhadap masyarakat adat Natumingka yang dilaporkan tiga bulan yang lalu. Namun, terduga… Read More »Terduga pelaku kekerasan terhadap masyarakat adat Natumingka mangkir dari panggilan, Polda Sumut harus lebih profesional dan imparsial demi pemenuhan keadilan korban

Terduga pelaku kekerasan terhadap masyarakat adat Natumingka mangkir dari panggilan, Polda Sumut harus lebih profesional dan imparsial demi pemenuhan keadilan korban

Perwakilan Masyarakat di lingkar tambang PT DPM mendesak Bupati Dairi DR Edy Kelleng Cabut  SKKLH (Surat Keputusan Kelayakan Lingkungan Hidup) No 731 November Tahun 2005 di Tanah Dairi Rawan Gempa  Sidikalang, Perwakilan Masyarakat dilingkar tambang beserta Sekretariat bersama Advokasi Tolak Tambang menyampaikan tuntutan langsung kepada… Read More »Perwakilan Masyarakat di lingkar tambang PT DPM mendesak Bupati Dairi DR Edy Kelleng Cabut SKKLH (Surat Keputusan Kelayakan Lingkungan Hidup) No 731 November Tahun 2005 di Tanah Dairi Rawan Gempa

Perwakilan Masyarakat di lingkar tambang PT DPM mendesak Bupati Dairi DR Edy Kelleng Cabut SKKLH (Surat Keputusan Kelayakan Lingkungan Hidup) No 731 November Tahun 2005 di Tanah Dairi Rawan Gempa

Berada di Patahan Gempa, Warga Dairi Desak Bupati dan Menteri LHK untukCabut SKKLH dan Hentikan Pembahasan Adendum ANDAL Tambang PT DPM [Dairi, Sumatera Utara, 30 April 2021] Rencana penambangan bijih seng oleh PT Dairi Prima Mineral (DPM), anak usaha Bumi Resources milik keluarga Bakrie, terus ditentang… Read More »Berada di Patahan Gempa, Warga Dairi Desak Bupati dan Menteri LHK untuk Cabut SKKLH dan Hentikan Pembahasan Adendum ANDAL Tambang PT DPM

Berada di Patahan Gempa, Warga Dairi Desak Bupati dan Menteri LHK untuk Cabut SKKLH dan Hentikan Pembahasan Adendum ANDAL Tambang PT DPM

Masyarakat Sileuhleh Parsaoran menunggu proses pemeriksaan 3 orang anggota Kelompok Tani Bersatu di halaman Polres Dairi (Doc. Petrasa)

Sidikalang, (10/02/21) –Sekitar enam puluh orang perwakilan dari Kelompok Tani Bersatu (KTB) Desa Sileuleuh Parsaoran bersama Bantuan Hukum dan Advokasi Rakyat Sumatera Utara (BAKUMSU) dan YAYASAN PETRASA mendatangi Polres Dairi (4/2/21), untuk mendampingi tiga orang anggota KTB yang dipanggil polisi untuk dimintai keterangan sebagai saksi… Read More »Solidarity of the Sileuhleuh Farmers Community Visits the Dairi Police

Solidarity of the Sileuhleuh Farmers Community Visits the Dairi Police

Medan, 6 November 2020 Sejumlah media yang tergabung dalam konsorsium Indonesia Leaks, pada Februari 2020 lalu, merilis laporan investigative mengenai dugaan manipulasi dokumen eksport bubur kayu PT Toba Pulp Lestari Tbk (TPL) ke China. Laporan tersebut mengungkap dugaan salah-klasifikasi (misclassification) jenis pulp yang diekspor TPL.… Read More »Investigate Alleged TPL Export Manipulation and Immediate Establishment of Customary Forest in Batak Land

Investigate Alleged TPL Export Manipulation and Immediate Establishment of Customary Forest in Batak Land

(Medan,30/9/2020) Jaringan Advokasi Masyarakat Sipil Sumatera Utara (JAMSU) mengutuk tindakan perampasan tanah adat yang dilakukan kembali oleh PTPN II dengan mengerahkan aparat kepolisian dan TNI dalam proses okupasi di wilayah adat Rakyat Penunggu Kampung Durian Selemak, Langkat, Sumatera Utara. Pada tanggal 29 September 2020, PTPN… Read More »Hentikan Perampasan Tanah Adat Rakyat Penunggu di Kampung Durian Selemak

Hentikan Perampasan Tanah Adat Rakyat Penunggu di Kampung Durian Selemak

en_GBEN